Wednesday 26 June 2013

Resep JAMU : Obati Radang Ginjal dengan Timun

Informasi Halaman :
Author : Edy Krismi di
Judul Artikel : Resep JAMU : Obati Radang Ginjal dengan Timun
URL : http://ekhi04.blogspot.com/2013/06/resep-jamu-obati-radang-ginjal-dengan.html
Bila berniat mencopy-paste artikel ini, mohon sertakan link sumbernya. ...Selamat membaca.!

Selain batu ginjal, gangguan lain pada ginjal ialah radang ginjal. Beberapa penyebab radang ginjal antara lain yaitu : Makanan terlalu kering/keras, minuman keras, terlalu banyak makan garam, keracunan dan kerja berat. Rasa sakit yang timbulkan hamper sama dengan batu ginjal.
  • Gejala :
Buang air kecil tidak lancer (kadang berdarah)
Kepala pusing, rasa lelah
Perut kembung, nafsu makan kurang
  • Bahan :
Buah timun (Cucumis sativus) ……………… 3 buah
  • Cara Pembuatan :
Tiga buah timun berukuran besar direbus sampai masak hingga kulitnya mengkerut, dinginkan dan peras airnya.
  • Cara Penggunaan :
Diminum 3 kali 1 gelas sehari. Lakukan secara rutin beberapa hari berturut-turut.
  • Saran-saran :
Jangan minum minuman keras dan es.
Jangan makan makanan yang keras, garam, cuka dan pedas.
Banyak minum air putih.
Perbanyak istirahat.

Semoga Bermanfaat.....
Jika Anda menyukai Artikel di blog ini, Silahkan klik disini untuk berlangganan gratis via email, dengan begitu Anda akan mendapat kiriman artikel setiap ada artikel yang terbit di http://ekhi04.blogspot.com/

0 komentar:

Post a Comment